Selamat Datang

"Lakukanlah apa yang bisa kamu lakukan dan bertindaklah selama kamu masih bisa bertindak"

Rabu, 07 Januari 2009

Bahaya Lap Top Bagi kesehatan Mata

Layar lap top pada saat bekerja memantulkan cahaya dan sinar yang lebih tajam dari sinar sekelilingnya. Sinar tersebut akan berdampak negatif pada kesehatan mata. Bekerja dengan menggunakan lap top dalam waktu lama dan terus menerus menurunkan daya akomodasi mata dan menyebabkan mata lelah. Orang-arang yang selalu bekerja menggunakan lap top tanpa disadari akan mengeluh tentang kesehatan matanya dan akan secara berkala menjadi pasien dokter mata atau optical terdekat. Disarankan jarak layar lap top dengan mata pengguna sedikitnya 60 cm atau sekitar tiga jengkal kita.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar